Jaga Kamtibmas Perairan, Ditpolairud Pasang Spanduk Imbauan di Dermaga Kereng Bangkirai

    Jaga Kamtibmas Perairan, Ditpolairud Pasang Spanduk Imbauan di Dermaga Kereng Bangkirai

    PALANGKA RAYA -  Imbauan Keselamatan Pelayaran disampaikan melalui spanduk yang dipasang di Dermaga Kereng Bangkirai dan yang beraktifitas di Sungai Arut yakni, perahu bebek dan klotok wisata, Selasa (16/5/23).

    Kegiatan ini guna memberikan edukasi dan pemahaman tentang keutamaan keselamatan, Selain itu Personel juga mengingatkan kepada nahkoda, motoris, dan penumpang harus selalu mentaati himbauan dengan mengutamakan keselamatan dalam berlayar untuk saling menjaga sesama pelaku pelayaran di Sungai dan danau.

    “Kami mengimbau kepada seluruh pelaku pelayaran baik nahkoda/motoris dan panumpang yang beraktifitas di sungai maupun danau ini untuk lebih mengutamakan keselamatan dalam berlayar dengan menggunakan dan menyediakan life jacket, tersedianya alat komunikasi, ” kata Dirpolairud Polda Kalteng Kombes. Pol. Boby Pa'ludin Tambunan, S.I.K., M.H.

    Sementara itu Bripka Dedi Srianto menerangkan pada saat melaksanakan kegiatan pihaknya juga menyampaikan pesan keselamatan kepada masyarakat yang berada di kawasan wisata tersebut, serta mengimbau agar menjaga keamanan, ketertiban, serta keselamatan diri sendiri maupun orang lain.

    “Patuhi protokol keselamatan dan jangan lengah saat berada di tempat wisata, selalu awasi bagi yang membawa anak-anak maupun kaum lansia, jangan sampai hal-hal yang tidak kita inginkan terjadi karena suatu kecerobohan", ujarnya. (*)

    palangka raya
    Indra Gunawan

    Indra Gunawan

    Artikel Sebelumnya

    Narasumber Dialog Kalteng Menyapa di RRI,...

    Artikel Berikutnya

    Pastikan Keamanan Aset Nasional, PLN UIP3B...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolri Serukan Pilkada 2024 Aman dan Damai, Jaga Persatuan Bangsa
    𝙰𝚍𝚟 𝙰𝚓𝚞𝚗𝚐 𝚂𝚞𝚊𝚗, 𝚂𝙷: 𝙿𝚎𝚛𝚔𝚎𝚋𝚞𝚗𝚊𝚗 𝙺𝚎𝚛𝚊𝚔𝚢𝚊𝚝𝚊𝚗 𝚃𝚒𝚗𝚐𝚔𝚊𝚝𝚔𝚊𝚗 𝙴𝚔𝚘𝚗𝚘𝚖𝚒 𝙺𝚎𝚕𝚞𝚊𝚛𝚐𝚊
    Sosok Prof Andrie Elia Dimata Praktisi Hukum Dr Mambang Tubil, SH
    Perkuat Sinergitas, Kapolda Kalteng Sambut Hangat Kunjungan Kerja Kompolnas di Mapolda
    Miskomunikasi! Permasalahan PT Unggul Lestari Dianggap Tidak Ada Masalah! 
    Kenal di Aplikasi Dewasa, Remaja 18 Tahun Korban VCS Curhat ke Humas Polda Kalteng
    Palsukan Dokumen Perbankan, 2 Karyawan Bank Kalteng Jadi Tersangka
    Dukung Program Asta Cita Presiden Prabowo, Polda Kalteng Gelar Seminar Kesehatan Hadirkan Ade Rai Sebagai Pemateri
    Selamat Ulang Tahun ke - 57 Irjen Pol Djoko Poerwanto, Kapolda Kalimantan Tengah
    Jaga Kondisi Fisik Tetap Prima, Polda Kalteng Bagikan Bekal Kesehatan Berupa Obat dan Vitamin ke Personel Satgas OMP Telabang 
    Dukung Suksesi Pilkada Serentak, Personel Polda Kalteng Amankan Jalan Sehat di KPU 
    Peringati Hari Bhayangkara ke-77, Polda Kalteng Ajak Masyarakat Ikuti Sejumlah Lomba yang Digelar Polri
    Jaga Kondisi Fisik Tetap Prima, Polda Kalteng Bagikan Bekal Kesehatan Berupa Obat dan Vitamin ke Personel Satgas OMP Telabang 
    Rawing Rambang, Sekretaris GAPKI Kalteng: Pemutihan Lahan Masyarakat Kemitraan Diperlukan
    Kapolri Tinjau Posko Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi di NTT
    Batalyon B Pelopor Raih Juara I Lomba Brimob Challenge HUT ke-79 Korps Brimob Polri

    Ikuti Kami